Manajemen Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Pada Masa Pandemi
Studi Kasus: Pendidikan Anak Usia Dini Sativa Kulon Progo
DOI:
https://doi.org/10.55606/ay.v4i2.39Keywords:
Pendidikan, Manajeman Pembelajaran, PandemiAbstract
Peneliti ingin mengkaji bagaimana proses manajememan pembelajaran yang paling tepat bagi Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Pada Masa Pandemi Covid-19 di Pendidikan Anak Usia Dini Sativa Kulon Progo. Meskipun masa pandemi namun pendidikan karakter dapat dilaksanakan dengan lancar di Pos Pendidikan Anak Usia Dini Sativa. Manajemen pendidikan karakter Pendidikan Anak Usia Dini Sativa yang digunakan di Pos Pendidikan Anak Usia Dini Sativa adalah memberikan edukasi kepada orang tua/ wali peserta didik Sativa agar orang tua/ wali dapat menjadi model yang baik bagi anak-anaknya. Pemberian edukasi terebut secara daring melalui WhatsApp Group dan kunjungan ke rumah peserta didik secara berkala. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui metode pendidikan karakter Anak Usia dini pada masa pandemi di Pos Pendidikan Anak Usia Dini Sativa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yaitu penelitian yang bersifat deskriptif dan lebih menggunakan analisis. Dalam penelitian ini peneliti memberikan metode yang tepat dalam mengatasi berbagai persoalan yang dihadapi oleh seorang pendidik dalam mengajar anak usia dini.
References
Agustin, M., Puspita, R. D., Nurinten, D., & Nafiqoh, H. (2020). Tipikal Kendala Guru PAUD dalam Mengajar pada Masa Pandemi Covid 19 dan Implikasinya. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.598
Alfina, A., & Anwar, R. N. (2020). MANAJEMEN SEKOLAH RAMAH ANAK PAUD INKLUSI. AL-TANZIM: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1). https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v4i1.975
Fatimah. (2020). Digital Literacy and Its Relationship to Early Childhood Behavior in PAUD. Kanal: Jurnal Ilmu Komunikasi, 9(1). https://doi.org/10.21070/kanal.v9i1.663
Jaya, P. R. P., & Ndeot, F. (2019). PENERAPAN MODEL EVALUASI CIPP DALAM MENGEVALUASI PROGRAM LAYANAN PAUD HOLISTIK INTEGRATIF. PERNIK : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1). https://doi.org/10.31851/pernik.v1i01.2622
Maryatun, I. B. (2016). PERAN PENDIDIK PAUD DALAM MEMBANGUN KARAKTER ANAK. Jurnal Pendidikan Anak, 5(1). https://doi.org/10.21831/jpa.v5i1.12370
Nahdi, K., Ramdhani, S., Yuliatin, R. R., & Hadi, Y. A. (2020). Implementasi Pembelajaran pada Masa Lockdown bagi Lembaga PAUD di Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.529
Nurdin, N., & Anhusadar, L. (2020). Efektivitas Pembelajaran Online Pendidik PAUD di Tengah Pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.699
Nurkolis, N., & Muhdi, M. (2020). Keefektivan Kebijakan E-Learning berbasis Sosial Media pada PAUD di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.535
Pudyastuti, A. T., & Budiningsih, C. A. (2021). Efektivitas Pembelajaran E-Learning pada Guru PAUD Selama Pandemic Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.873
Rothan, H. A., & Byrareddy, S. N. (2020). The epidemiology and pathogenesis of coronavirus disease (COVID-19) outbreak. In Journal of Autoimmunity (Vol. 109). https://doi.org/10.1016/j.jaut.2020.102433
Satrianingrum, A. P., & Prasetyo, I. (2020). Persepsi Guru Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Pelaksanaan Pembelajaran Daring di PAUD. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.574
Suharti, S. (2018). Manajemen Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dalam Rangka Meningkatkan Mutu Pembelajaran (Studi pada PAUD Negeri Pembina Curup dan PAUD Pertiwi Kabupaten Rejang Lebong). Tadbir : Jurnal Studi Manajemen Pendidikan, 2(1). https://doi.org/10.29240/jsmp.v2i1.397
Sum, T. A., & Taran, E. G. M. (2020). Kompetensi Pedagogik Guru PAUD dalam Perencanaan dan Pelaksanaan Pembelajaran. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2). https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.287
Supriadi, O. (2020). Peranan Kepala PAUD dalam Penyelenggaraan Pendidikan Sebelum dan Saat Terjadi Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.727
Zubaidi, M. (2020). Hubungan Profesionalisme Pendidik Pendidikan Anak Usia Dini dengan Efektivitas Pembelajaran PAUD di Kota Gorontalo. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2). https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.505
Zulkarnain, A. I., Supriadi, G., & Saudah, S. (2020). Problematika Lembaga PAUD dalam Memenuhi Kebutuhan Tenaga Pendidik Sesuai Kualifikasi. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.491