ANALISIS AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDES) BERDASARKAN PERMENDAGRI NO. 113 TAHUN 2014 (STUDI KASUS DI DESA TATEDE KECAMATAN LOPOK KABUPATEN SUMBAWA)

Authors

  • Muhammad Jarnawansyah Universitas Teknologi Sumbawa

DOI:

https://doi.org/10.59246/aladalah.v1i1.186

Keywords:

Akuntabilitas, Pengelolaan, Pelaksanaan, dan APBDes.

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana akuntabilitas pengelolaan anggaran pendapatan dan belanja desa pada tahap pelaksanaan. Penelitian ini dilakukan di desa Tatede kecamatan Lopok kabupaten Sumbawa. Metode yang digunakan pada penelitian ini  adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data penelitian ini adalah data primer yaang diperoleh dari teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi yang dilakukan secara langsung dengan perangkat desa Tatede kecamatan Lopok kabupaten Sumbawa. Hasil penelitian ini bahwa Akuntabilitas pada Pengelolaan APBDes di Desa Tatede Kecamatan Lopok Kabupaten Sumbawa pada tahap pelaksanaan sudah baik dan sesuai dengan indikator dalam penelitian ini yaitu tentang Peraturan Mentri Dalam Negeri Nomor 113 Tahun 2014.

References

Hoesada, J. (2016) Bunga Rampai Akuntansi Pemerintah. Edisi Pertama. Jakarta : Salemba Empat.

Mardiasmo., 2018, Akuntansi Sektor Publik, Yogyakarta: Andi

Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 113 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan Desa, Jakarta;

Rusdiana, & Nasihudin. 2018. Akuntabilitas kinerja dan pelaporan penelitian.

Bandung: Pusat Penelitian dan Penerbitan UIN SGD Bandung.

Solekhan, Moch. 2012. Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Berbasis Partisipasi Masyarakat dalam Membangun Mekanisme Akuntabilitas. Malang: Setara Press.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:

Alfabeta.

Sumpeno, Wahjudin. 2015. Perencanaan Desa Terpadu. Banda Aceh: Read

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa.

Downloads

Published

2023-02-11

How to Cite

Muhammad Jarnawansyah. (2023). ANALISIS AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDES) BERDASARKAN PERMENDAGRI NO. 113 TAHUN 2014 (STUDI KASUS DI DESA TATEDE KECAMATAN LOPOK KABUPATEN SUMBAWA). ALADALAH: Jurnal Politik, Sosial, Hukum Dan Humaniora, 1(1), 188–194. https://doi.org/10.59246/aladalah.v1i1.186